alat: satu set kartu
efek: memunculkan/menebak kartu dalam tumpukan
cara bermain dan rahasianya:gunakan satu set kartu untuk permainan ini. pertama-tama, tunjukan permukaan atas sebua kartu di atas tumpukan. kemuadian, pindahkan kartu yang di atas tadi ke bagian tengah. tiba tiba kartu yang di pindah ke tengah dapat muncul kembali di posisi pertama di atas tumpukan.
untuk permainan ini, anda harus menguasai suatu gerakan yang disebeut dengan double lift, yaitu gerakan mengangkat dua kartu sekaligus dan memperlihatkannya seolah-olah hanya satu kartu di tangan anda.
pada waktuibu jari anda melakukan gerakan riffle, anda bisa merasakan dua kartu yang paling atas dan mulai memegangnya sebagai satu katu. gerakan tangan anda sebelah kanan dan perlihatkan wajah karu beberapa kali dengan gerakan yang agak cepat. anda sebaiknya menjeit karu itu dari tiga sisi sehingga kedua karu itu tidak bergeser.ingatkan kepada penonton tentang kartu yang di atas misalnya, Raja Hati. kemudian, saat anda mengambil kartu yang di atas (sebenarnya bukan kartu raja hati itu) dan meletakanya di tengah tumpukan, kartu raja hati sebenarnya masih berda di atas tumpukan kartu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar